Fajran, Ketua DPRD Berdialog dengan Pelaku UMKM

    Fajran, Ketua DPRD Berdialog dengan Pelaku UMKM

    SUNGAIPENUH, JAMBI - Ketua DPRD Kota Sungai Penuh berdialog dan menghadiri FK UMKM RI Kota Sungai Penuh, Minggu (23/10/2022) bertempat pasar tanjong bajure Kota Sungaipenuh.

    Dalam sambutan, Fajran mengatakan di acara FK UMKM RI Kota Sungai Penuh, Pengurus Daerah Kota Sungai Penuh sebagai wadah bagi pegiat UMKM Kota Sungai Penuh yang berbadan hukum dan berlegitimasi serta di akui secara Nasional.

    “Untuk itu, kita akan mendorong para pelaku UMKM di Kota Sungaipenuh untuk melakukan pengurusan Izin. Dimana pemerintah sekarang telah memudahkan pengurusan izin yaitu dengan online, ” ungkap Fajran.(*)

    sungaipenuh kerinci jambi
    Soni Yoner

    Soni Yoner

    Artikel Sebelumnya

    STIA NUSA Tanda Tangani MoU dengan Universitas...

    Artikel Berikutnya

    Ketua DPRD H.Fajran Hadiri Tablig Akbar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Al Haris Terus Genjot Realisasi Dumisake Pendidikan dan Merdeka Belajar
    Program Dumisake Kesehatan Gubernur Jambi Al Haris Dirasakan Langsung Warga Miskin
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima

    Ikuti Kami